Dapatkanlah sebuah gambaran ikhtisar sebagai bantuan pelajaran alkitab tentang bermacam-macam tempat tinggal kemuliaan Tuhan: Kemah Suci, beberapa Bait Suci, dan Jemaat (Gereja) Tuan Jesus.
Anda akan lebih menghargai "Tuhan yang mulia" dan Jemaat-Nya!
Peninjuan luas dan gambaran ikhtisar ini menolong Anda mempelajari dan memahami cara dan detail-detail tentang pernyataan dan perkenalan Yesus Kristus sebagai Anak Domba Tuhan, mulai dengan Adam dan Hawa.
Peninjuan luas dan gambaran ikhtisar ini menolong Anda mempelajari dan memahami peranan Yesus Kristus sebagai Anak Domba Tuhan, mulai sebelum penciptaan dunia, sampai kekekalan yang akan datang.